Menelusuri Administrasi Aksi Penimbunan Tanah di Tepi Jalan Raya Kp Pisang Bintan

0
0
Suasana giat penimbunan lahan di pinggir jalan aspal daerah Kampung Pisang Bintan.

Bintan.prioritas.co,id – Hari ini, Kornaini selaku Ketua RT 002 Kampung (Kp) Pisang bawah saat dihubungi dan dikonfirmasi awak media mengenai perihal aksi penimbunan tanah di sekitaran wilayah kerjanya. Turut diakuinya telah mengetahui adanya kegiatan tersebut.

Dalam kesempatan dimaksud di lingkungan Ketua RW 007, Ia menuturkan bahwa berkenaan dengan izinnya (Administrasi) kurang mengetahui dan pihak bersangkutan hanya memberitahukan adanya aktivitas penimbunan.

Menurutnya dekat sekitaran Kelurahan Kijang Kota tepat pada pukul 16.18 Wib sore hari via komunikasi sambungan telepon genggam, N sebagai pemilik mau membangun ruko satu tingkat saja (Lokasi simpang lampu merah tepi jalan raya umum).

” Kalau untuk yang namanya pengawasan itu adanya di Satpol-PP Kabupaten Bintan, ” Ujar Camat Bintan Timur (Bintim), Indra Gunawan, S.Sos melalui Kasi Trantibnya yakni Suyatno, S.IP ketika dihubungi.

Masih sambungnya di wilayah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Katanya semalam ada (Soal pembayaran retribusi) nanti coba kirim (Bukti suratnya) tapi sampai sekarang diduga belum ada.

” Kemungkinan jika hari ini tidak ada, Besok saya coba tanya mereka (Pihak bersangkutan). Siap terimakasih banyak, ” Tambahnya lagi secara panjang lebar sembari mengakhiri pembicaraan, Rabu (15/05/2024). (Alek)

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here