Cegah Karhutla, Cagub Sumsel di Serang Saat Simulasi

0
0

Palembang.prioritas.co.id – Tahun 2024 dua agenda penting di Sumsel di prediksi akan terjadi yang menjadi perhatian pemerintah dan aparat keamanan.

Agenda penting tersebut kebakaran hutan dan lahan (karhutla) dan pilkada serentak pemilihan gubernur, bupati dan walikota.

Guna mengantisipasi hal yang tidak di inginkan polda sumsel mengadakan pelatihan dan pengawalan VIP Cagub dan Cawagub dalam rangka operasi Praja Musi 2024 serta pelatihan penanganan karhutla.

Pelatihan di gelar selama dua (2) hari sejak 24 – 26 Juli 2024 di ikuti ratusan personil Polri, Tni dan Instansi terkait, penutupan kegiatan di laksanakan sabtu,(27/07) oleh Wakapolda Brigjen Zulkarbain di Jakabaring Sport City Palembang.

Penutupan pelatihan juga di gelar simulasi pengamanan dan pengawalan VIP Cagub dan Cawagub serta penĂ nganan karhutla.

Dalam simulasi yang di peragakan peserta di tampilkan cara menangani dan pengawalan serta penanganan kebakaran hutan dan lahan.

Suasana tegang, rentetan tembakan serta saat simalasi pengamanan dan pengawalan VIP cagub dan cawagub mengambarkan situasi sebenarnya.

Termasuk juga saat simulasi pemadaman kebakaran hutan dan lahan karena menggunakan api yang sebenarya.

“Wakapolda Sumsel Brigjen Zulkarnain mengatakan, pelatihan di maksudnya guna mempersiapkan personil dalam dua agenda penting 2024.” ujarnya.

Selain itu sebagai antisifasi mengatasinya agar dua agenda penting tersebut berjalan aman lancar dan sukses.

“Ini sebagai antisifasi kita guna melaksankan tugas dan personil yang siap terlatih dan profesional sesuai dengan peran dan tugasnya, sebut Zulkarnain usai acara. (Iskandar Mirza)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here